“Halal Bihalal Keluarga Besar Pengadilan Negeri Kendari”
Kendari-Rabu, 09 April 2025.
Keluarga Besar Pengadilan Negeri Kendari melaksanakan kegiatan Halal Bihalal dalam rangka mempererat silaturahmi, saling memaafkan dan saling mendoakan setelah perayaan hari raya idul fitri 1 syawal 1446 Hijriah. Kegiatan diikuti oleh seluruh keluarga besar Pengadilan Negeri Kendari yang dilaksanakan pada Pukul 08.30 WITA s.d. Selesai.